Halaman

Minggu, 09 Desember 2012

Monetisasi Video di Youtube

4 komentar:

Monetisasi Video di Youtube. Hari ini saya mendapat email dari Google mengenai Monetisasi Video saya di Youtube.

Isi dari email Google tersebut menyatakan bahwa setelah pihak Google menilai Video saya yang di Youtube dinilai bisa dimonetisasi.   
Monetisasi maksudnya adalah merubah atau mengelola Blog yang semula hanya sebagai ajang menulis dan berekspresi menjadi media untuk mencari uang. Intinya kata monetisasi dipakai untuk menyatakan bahwa blog milik kita digunakan untuk mencari uang atau lebih tepatnya mendapatkan pendapatan dari blog atau bisa juga sebagai sebuah cara untuk mendapatkan penghasilan tambahan ataupun justru sebagai penghasilan utama melalui Iklan.

Sabtu, 24 November 2012

Apakah Bisnis Online Bisa Membuat Kaya ?

Tidak ada komentar:
Apakah Bisnis Online Bisa Membuat Kaya ? Dibilang tidak dalam kenyataan ada yang bisa kaya dengan Bisnis Online.
Tapi tidak sedikit pula diantara mereka yg tidak mendapatkan income sepeserpun dari bisnis online.

Dalam usaha apapun, gagal merupakan momok yang menakutkan dalam mengawali sebuah bisnis baik online maupun bisnis offline. Tapi kalau kita tidak berani melangkah dan siap jika gagal kapan kita bisa meraih kesuksesan yang kita impikan.


Jumat, 23 November 2012

LakuBgt.com Bagi-bagi 100 Jam Meja Cantik

Tidak ada komentar:
Toko Online Gratis
LakuBgt.com Bagi-bagi 100 Jam Meja Cantik.

Lakubgt.com adalah penyedia aplikasi toko online GRATIS berbasis sosial commerce dan search engine friendly, yang memungkinkan bisnis Anda berkembang secara signifikan di internet.

Lakubgt.com mempunyai misi untuk menciptakan 1.000.000 netpreneur baru di Indonesia dan menciptakan digital economic guna mensejahterakan kehidupan ekonomi digital melalui ecommerce. Layanan Lakubgt.com Gratis 100% untuk 50 produk listing, Anda sudah bisa menjalankan bisnis Anda dan dapat menikmati semua tools promotion Lakubgt.com.

Anda tertarik dengan Jam Meja Cantik ? kunjungi saja LakuBgt.com.

Salam,
Muliardy Banun

Kamis, 22 November 2012

Inilah Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF Suzuki 2012

Tidak ada komentar:
Inilah Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF Suzuki 2012 


PSSI sudah mengumumkan 22 pemain yang akan berlaga di lapangan hijau Thailand dan Malaysia, Daftar 22 Pemain Timnas Indonesia Piala AFF 2012, disampaikan langsung oleh Manajer timnas Habil Marati di Kantor PSSI, Selasa (20/11/12)

Bambang Pamungkas, Jhon Van Beukering, Rachmat Syamsuddin, Samsul Arif, Irfan Bachdim  dipercaya sebagai pemain depan  untuk menyerang dan memberikan gol-gol indah untuk meraih kemenangan sampai final semoga kawan semua bisa bekerja sama dengan baik. sedangkan

Selasa, 20 November 2012

Jadwal Pertandingan Sepak Bola Piala AFF Suzuki Cup 2012

Tidak ada komentar:
Jadwal Pertandingan Sepak Bola Piala AFF Suzuki Cup 2012


Piala AFF 2012 sebagai ajang sepakbola paling prestisius di kawasan Asia Tenggara bakal segera digelar pada 24 November hingga 22 Desember 2012 mendatang. Kali ini, Thailand dan Malaysia bertindak sebagai tuan rumah bersama. Timnas Indonesia pun segera bersiap demi mencapai target juara yang dicanangkan oleh PSSI.


Kamis, 08 November 2012

H-1 Lomba Review Blog Laku.com

Tidak ada komentar:

H-1 Lomba Review Blog Laku.com. Hari ini tanggal 8 Nopember 2012 menjelang 1 hari Pengumuman Lomba Review Blog yang dilaksanakan Laku.com.

Lomba Review Blog ini dilaksanakan mulai tanggal 30 Juli - 30 Oktober 2012 dan Pengumumannya akan dilaksanakan pada tanggal 9 Nopember 2012 jam 00.01 dinihari.

Wah ... deg-degan nih ... hehehe, bagi para peserta yang sudah ikut tentunya sudah dega-degan menunggu hasil keputusan tim juri Laku.com. Seperti diberitakan, peserta yang ikut berpartisipasi di Lomba ini berjumlah ratusan artikel, dan pemenangnya sampai 20 pemenang.


Rabu, 07 November 2012

Backlink Gratis Berkualitas

2 komentar:
Baclink Gratis Berkualitas, adalah salah satu cara yang ampuh untuk mendapatkan One Way Backlink (Link Satu Arah) ke Blog kita, dengan cara yang mudah tidak pake rumit dan Gratis lagi.

Ini adalah cara dahsyat untuk tukar link. Karena satu link yang kita pasang akan dibantu dipromosikan oleh 1 juta orang lebih hanya dengan mengajak 2 orang saja.  Cukup mudah mengajak 2 orang untuk daftar, karena semua butuh promosi, setiap orang ingin linknya tersebar dengan cepat.  Apalagi kalau lebih dari 2 orang… berapa link yang akan kita dapat n gratis lagi..

Selasa, 06 November 2012

Berhentilah Mengeluh, Jalani Hidup Apa Adanya

Tidak ada komentar:
Berhentilah Mengeluh, Jalani Hidup Apa Adanya. Mengeluh adalah hal yang sangat mudah dilakukan dan bagi beberapa orang hal ini telah menjadi suatu kebiasaan.

Kalau Anda termasuk orang yang suka mengeluh maka ketahuilah bahwa kebiasaan mengeluh tidak akan membuat situasi yang Anda hadapi menjadi lebih baik, malahan hanya akan menguras energi Anda dan menciptakan perasaan negatif yang tidak memberdayakan diri Anda.

Sebagai contoh, jika Anda sering mengeluh dengan pekerjaan Anda, Anda perlu tahu berapa banyak jumlah pengangguran yang ada di Indonesia saat ini?

Menurut informasi hampir 60% orang pada usia kerja produktif tidak punya pekerjaan, jadi bersyukurlah Anda masih memiliki pekerjaan dan penghasilan. Atau Anda mengeluh karena jalanan sering macet saat Anda mengemudi, untuk hal ini ketahuilah bahwa ada jutaan orang yang tidak memiliki kendaraan pribadi seperti Anda.

Yang menjadi pertanyaan adalah mengapa kita sering mengeluh?

Senin, 05 November 2012

Menulis Itu Gampang

Tidak ada komentar:
Menulis Itu Gampang. Ada yang bilang menulis itu susah tapi ada juga yang bilang menulis itu gampang. Sebetulnya menulis itu susah atau gampang ?

Yah .... dibilang susah nggak sesusah membuat pesawat terbang, dibilang gampang nggak segampang membalikkan telapak tangan. Intinya jika kita sudah pernah sekolah pasti bisa menulis, hehehe.

Menulis yang dimaksud disini adalah menulis artikel atau Review terutama untuk web atau Blog. Jika anda sudah mempunyai Blog pasti sudah bisa menulis. Cuma kadang-kadang suatu saat kita kehabisan ide atau topik apa yang mau ditulis. Untuk mengatasi kehabisan ide menulis nanti dibahas dilain waktu.


Minggu, 04 November 2012

Inilah 3 Langkah Strategi Pemasaran

Tidak ada komentar:
Inilah 3 Langkah Strategi Pemasaran. Dalam dunia Bisnis baik Bisnis Offline maupun Bisnis Online, hal yang sangat penting adalalah Pemasaran.

Jika kita mempunyai produk, agar produk kita cepat dikenal orang dan cepat Laku dibutuhkan Strategi Pemasaran. Mengapa ? Karena pebisnis yang ada sekarang sudah sangat banyak dan hal ini menjadi saingan dalam bisnis.

Dengan menerapkan Strategi Pemasaran yang tepat, maka hasil penjualan akan meningkat.

Inilah 3 Langkah Strategi Pemasaran

Pertama : Lakukan Pendekatan Yang Baru :
Ketika satu cara pemasaran yang anda lakukan dirasa kurang efektif, anda harus siapkan cara pemasaran baru. Anda butuh pendekatan baru untuk memasarkan produk anda. Coba lihat dari sudut pandang konsumen, apa yang kira-kira kurang dari pendekatan anda selama ini. Temukan di mana hambatannya dan mulai memperbaikinya!


Rabu, 31 Oktober 2012

Pemotongan Hewan Kurban 2012

Tidak ada komentar:

Hikmah Idul Adha : Keteladanan Nabi Ibrahim

Tidak ada komentar:
Hikmah Idul Adha : Keteladanan Nabi Ibrahim.

Saat ini diakui atau tidak, sedang terjadi krisis keteladan, mulai dari dari rakyat sampai pejabat, orang desa sampai orang kota, anak maupun orang tua.  Susah mencari orang lurus aqidahnya, baik ibadahnya, bijaksana sikapnya, taat kepada Allah sikapnya, ikhlas dasar amalannya. Ada bebarapa keteladan nabi Ibrahim yang patut kita contoh, diantaranya:

Keteladanan dalam aqidah.
Nabi Ibrahim as memiliki aqidah yang benar dan lurus, tidak bengkok mengikuti syahwat atau melengkung mengikuti nafsu. Tidak terjerumus kepada syirik, tidak menyembah bintang, bulan, matahari, pohon maupun berhala.
Sesungguhnya Ibrahim adalah seorang imam yang dapat dijadikan teladan lagi patuh kepada Allah dan hanif. dan sekali-kali bukanlah dia termasuk orang-orang yang mempersekutukan (Tuhan),” (QS: An Nahl / 16 : 120).


Rabu, 24 Oktober 2012

Hukum Ibadah Kurban

Tidak ada komentar:
Hukum Ibadah Kurban
“Sesungguhnya Kami telah menganugerahimu kebaikan (nikmat) yang banyak, maka dirikanlah shalat untuk menyembah Tuhanmu dan ber­kurbanlah, sesungguhnya orang yang mem­bencimu itu dialah yang akan musnah” (QS. Al Kautsar : 2).

Kurban adalah ibadah yang sudah dikenal sejak lama sekali dan terdapat dalam berbagai agama dan kepercayaan. Peristiwa kurban pertama dan tertua adalah kurban dilakukan dua orang putra Adam seperti tersebut dalam kitab suci Al Quran surat Al Maidah ayat 27: 

Ceritakanlah kepada mereka kisah kedua putra Adam (Habil dan Qabil) menurut yang sebenarnya ketika keduanya mempersembahkan kurban, maka diterima dari salah seorang di antara mereka berdua dan tidak diterima dari yang lain. Ia (Qabil) berkata: “Aku pasti membunuhmu”! Berkata (Habil): “Se­sung­guhnya Allah hanya menerima (kurban) orang yang bertakwa”.

Keputusan Pemerintah: Idul Adha 26 Oktober 2012 Hari Jumat

Tidak ada komentar:
Keputusan Pemerintah: Idul Adha 26 Oktober 2012 Hari Jumat.

Pemerintah menetapkan Idul Adha jatuh pada Jumat, 26 Oktober 2012, setelah mendapat persetujuan peserta Sidang Isbat Penentuan awal Dzulhijjah 1433 H.

Sidang itu dipimpin Wakil Menteri Agama Nasaruddin Umar yang didampingi Dirjen Bimas Islam Abdul Djamil di Gedung Kementerian Agama, Jalan MH Thamrin Jakarta, Senin (15/10).

Setelah sidang dibuka, Wamenag Nasaruddin Umar minta Direktur Urusan Agama Islam dan Syarih Muhtar Ali untuk melaporkan hasil pemantauan hilal yang dilakukan Senin sore 29 Dzulqoidah (15/10).

Senin, 22 Oktober 2012

Blog Review Competition Laku.com Berhadiah Total 16 Juta

Tidak ada komentar:

Blog Review Competition Laku.com Berhadiah Total 16 Juta.
Hallo teman-teman Blogger terutama yang senang menulis, ini ada Lomba Menulis Review Blog yang diadakan oleh Laku.com.

Waktu Lomba sampai tanggal 30 Oktober 2012 jam 24.00. Masih ada waktu untuk membuat tulisan. Ane saja baru tau informasi ini 3 hari yang lalu, dan baru membuat tulisan kemarin. Nggak sussah sih, yang penting kita sudah punya Blog pasti bisa menulis, hehehe.

Peluang pemenang juga banyak karena pemenangnya sampai 20 pemenang, asyiik kan ?

Sabtu, 20 Oktober 2012

Belanja Online Mudah dan Murah, Hanya di Laku.com

4 komentar:
Belanja Online Mudah dan Murah, Hanya di Laku.com.  Saat ini dengan semakin berkembangnya dunia Internet, sudah banyak orang yang berbelanja secara online.

Halo Agan dan Sista para Blogger dan pengunjung Muliardy Banun Online yang berbahagia. Terutama teman-teman Blogger yang sedang mencari Pakaian, Celana, Jam Tangan, Tas, Ikat Pinggang, Kaca Mata, dan berbagai kebutuhan baik untuk wanita maupun pria.

Untuk Belanja Online, menurut pengalaman saya ada 2 syarat utama yang kita pilih yaitu Mudah dan Murah. Kemudahan proses belanja online memang prioritas utama, nggak pake ribet, proses cepat nggak bertele-tele. Disamping itu masalah harga, tentunya kita memilih harga yang murah tapi kualitas produk tetap terjamin.

Mudah dan Murah, itulah prinsip utama Toko Online Laku.com. Disamping itu masih banyak prinsip lain yang merupakan komitmen dari Laku.com yang semuanya untuk kepuasan konsumen.

Puasa Arafah 2012, 9 Dzulhijjah 1433 H - 25 Oktober 2012

Tidak ada komentar:
Puasa Arafah 2012, 9 Dzulhijjah 1433 H - 25 Oktober 2012. Puasa Arafah dinamakan demikian karena saat itu jamaah haji sedang wukuf di terik matahari di padang Arafah.

Puasa Arafah ini dianjurkan bagi mereka yang tidak berhaji. Sedangkan yang berhaji tidak disyariatkan puasa ini.

Mengenai hari Arofah, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

مَا مِنْ يَوْمٍ أَكْثَرَ مِنْ أَنْ يُعْتِقَ اللَّهُ فِيهِ عَبْدًا مِنَ النَّارِ مِنْ يَوْمِ عَرَفَةَ وَإِنَّهُ لَيَدْنُو ثُمَّ يُبَاهِى بِهِمُ الْمَلاَئِكَةَ فَيَقُولُ مَا أَرَادَ هَؤُلاَءِ
Di antara hari yang Allah banyak membebaskan seseorang dari neraka adalah hari Arofah. Dia akan mendekati mereka lalu akan menampakkan keutamaan mereka pada para malaikat. Kemudian Allah berfirman: Apa yang diinginkan oleh mereka?” (HR. Muslim)


Senin, 15 Oktober 2012

Yang Unik Saja : Fenomena Terus Gue Harus Bilang Wow Gitu ?

Tidak ada komentar:
Yang Unik Saja : Fenomena Terus Gue Harus Bilang Wow Gitu ?: Terus Gue Harus Bilang Wow Gitu ? Kalimat ini menjadi populer di dunia maya, baik di blog maupun di jejaring sosial.

Ungkapan ini didukung oleh larisnya sebuah sinetron seri remaja di RCTI dengan judul Yang Masih Dibawah Umur.

Jumat, 12 Oktober 2012

Wisata - Travel: Berwisata ke Pulau Sikuai Sumatera Barat

Tidak ada komentar:
Wisata - Travel: Berwisata ke Pulau Sikuai Sumatera Barat: Bila Anda ke Padang, cobalah berlayar ke salah satu pulau kecil yang ada di depan kota Padang, namanya Pulau Sikuai.

Pulau yang mulai dikelola untuk wisatawan sejak 1994 ini menjanjikan semua keindahan pulau tropis.

Muliardy Banun Blog: Keutamaan Puasa Arafah 9 Dzulhijjah

Tidak ada komentar:
Muliardy Banun Blog: Keutamaan Puasa Arafah 9 Dzulhijjah: Keutamaan Puasa Arafah 9 Dzulhijjah .Puasa hari Arafah dilaksanakan tanggal 9 Dzulhijjah, seiring dengan berkumpulnya jamaah haji atau wuquf di Padang Arafah.

Puasa Arafah ini disunnahkan bagi umat islam yang tidak melaksanakan ibadah haji. Sedangkan bagi mereka yang sedang melaksanakan ibadah haji, tidak dianjurkan berpuasa, karena pada saat melaksanakan wuquf ini mereka memerlukan cukup stamina tubuh agar tetap stabil sehingga dapat memperbanyak ibadah, dzikir, dan doa secara optimal.

Ada beberapa hadist yang menjelaskan tentang keutamaan puasa hari Arafah, di antaranya Rasulullah SAW menyebutkan, hari itu adalah hari pengampunan dosa; pada hari itu pula para hamba yang Allah SWT kehendaki dibebaskan dari api neraka.

“Tidak ada hari yang Allah membebaskan hamba-hamba dari api neraka lebih banyak daripada di hari Arafah” (H.R.Muslim).

Sabtu, 06 Oktober 2012

Wisata - Travel: Wisata Kuliner : Jakarta Culinary Festival 2012

1 komentar:
Wisata - Travel: Wisata Kuliner : Jakarta Culinary Festival 2012: Wisata Kuliner : Jakarta Culinary Festival 2012 . Jakarta Culinary Festival ( JCF ) digelar . Event ini telah dimulai sejak tahun 2008 dan lanjut di tahun 2010 dengan antusias yang luar biasa.

Kamis, 04 Oktober 2012

Wisata - Travel: Kripik Balado Oleh-oleh Khas Padang

Tidak ada komentar:
Wisata - Travel: Kripik Balado Oleh-oleh Khas Padang: Jika anda berwisata ke Sumatera Barat, maka oleh-oleh khas yang anda bawa dari Sumatera Barat khususnya dari Padang adalah Kriprik Balado.

Syukuri Apa Yang Ada

Tidak ada komentar:
Syukuri Apa Yang Ada. Yang namanya manusia tentu punya keinginan dan rencana untuk hidup yang lebih baik.

Tapi kadang-kadang apa yang kita inginkan dan rencanakan tidak bisa terealisasi, walaupun kita sudah menempuh usaha yang maksimal.

Hidup ini kadang tidak bisa kita prediksi, kadang apa yang kita rencanakan tidak bisa terwujud tapi kadang apa yang kita tidak rencanakan malah terwujud, itulah hidup ... penuh dengan misteri.


Rabu, 03 Oktober 2012

Sekilas Tentang Google Adsense

Tidak ada komentar:
Sekilas Tentang Google Adsense. Google Adsense adalah Iklan dari Google yang ditempat di situs kita dan jika ada pengunjung situs yang mengklik iklan tersebut, maka kita akan mendapat bayaran dari Google.

Jika berbicara tentang Google Adsense mungkin sudah basi karena semua orang sudah tau, dan di Internet sudah banyak sekali ditulis oleh para Blogger. Malah dari Google sendiri sudah banyak menulis tentang Google Adsense ini.

Tulisan saya ini sebenarnya hasil dari saya membaca Google Adsense dari sumbernya langsung di Google, biar saya tidak lupa saya tulis lagi disini dengan harapan dapat bermanfaat bagi diri saya sendiri khususnya dan pengunjung Blog ini pada umumnya.


Senin, 01 Oktober 2012

Inilah Template Pilihan Saya

Tidak ada komentar:
Setelah beberapa hari mengutak atik template Blog saya ini, akhirnya saya jatuh ke pilihan template WPZine.
Template ini saya download di http://btemplates.com/.



Minggu, 30 September 2012

Masih Mencari Template Yang Cocok

Tidak ada komentar:
Sejak saya buat Blog ini tanggal 26 September 2012 yang lalu, sampai hari ini saya masih memilih-milih template yang cocok, baik yang default bawaan dari Blogger maupun yang download.

Berkali-kali masih gonta-ganti template yang cocok dihati, soalnya template nya banyak amat sih ... jadi bingung milihnya ... hehehe.

Mudah-mudah saya cepat mendapatkan template yang cocok dihati ... hehehe.

Salam,
Muliardy Banun.

Jumat, 28 September 2012

Inilah Doa Hari Jum'at

Tidak ada komentar:
 Bismillâhir Rahmânir Rahîm
Allâhumma shalli ‘alâ Muhammadin wa âli Muhammad

Segala puji bagi Allah, Yang Awal sebelum penciptaan dan penghidupan,Yang Akhir setelah punah semua,Yang Maha Tahu,Yang Tak Melupakan orang yang mengingatNya, Yang Tidak Merugikan orang yang mensyukuri-Nya, Yang Tidak Mengecewakan orang yang memohon pada-Nya, Yang Tidak Memutuskan harap orang yang mengharap-Nya.

Ya Allah, aku mintakan kesaksian-Mu dan cukuplah Engkau sebagai saksi. Aku mintakan kesaksian seluruh malaikat-Mu penghuni langit-Mu dan pemikul arasy-Mu serta yang Kau bangkitkan sebagai nabi dan rasul-Mu dan yang Kau ciptakan dari berbagai makhluk-Mu.


Keutamaan Hari Jum’at

Tidak ada komentar:
Hari Jumat adalah hari yang istimewa bagi ummat Islam.

Inilah beberapa keutamaan Hari Jumat.

1. Hari paling utama di dunia
Ada beberapa peristiwa yang terjadi pada hari jum’at ini, antara lain:
  • Allah menciptakan Nabi Adam ‘alaihissallam dan mewafatkannya.
  • Hari Nabi Adam ‘alaihissallam dimasukkan ke dalam surga.
  • Hari Nabi Adam ‘alaihissallam diturunkan dari surga menuju bumi.
  • Hari akan terjadinya kiamat.
Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam berkata:
“Hari paling baik dimana matahari terbit pada hari itu adalah hari jumat, pada hari itu Adam diciptakan, dan pada hari itu pula Adam dimasukkan ke dalam surga, serta diturunkan dari surga, pada hari itu juga kiamat akan terjadi, pada hari tersebut terdapat suatu waktu dimana tidaklah seorang mukmin shalat menghadap Allah mengharapkan kebaikan kecuali Allah akan mengabulkan permintannya.” (HR. Muslim)

Rabu, 26 September 2012

Cara Import Postingan Wordpress ke Blogspot

Tidak ada komentar:
Saya baru saja memindahkan postingan yang ada di blog wordpress ke blogspot ini.
Postingan saya tersebut dari wordpress domain berbayar .com, berhubung satu dan lain hal, saya tidak memperpanjang lagi domain dan hosting saya.

Makanya saya memindahkan semua postingan saya tersebut ke blog ini. Untuk uji cobanya saya memindahkan satu kategori, dan ternyata berhasil.

Postingan saya sejak tahun 2009 - 20011 yang ada dibawah tanggal tulisan ini adalah hasil import dari blog wordpress.

Inilah Cara Import Postingan Wordpress ke Blogspot :

Selamat Datang

Tidak ada komentar:
Selamat Datang di Blog Muliardy Banun Online.


Blog ini adalah pengganti Blog lama saya http://muliardybanun-online.com/ yang karena satu dan lain hal dengan alasan klasik tidak bisa lagi di aktifkan.

Sebagian besar artikel di http://muliardybanun-online.com/ saya pindahkan kesini, dengan tetap titel yang sama Muliardy Banun Online.

Semoga para pengunjung setia http://muliardybanun-online.com/ tidak kecewa dan bisa memakluminya.

Terima kasih,

Salam,
Muliardy Banun - Admin

Selasa, 17 Januari 2012

Doaku Hari Ini

5 komentar:
Doaku

Doaku Hari Ini :

Ya Allah, Engkau ciptakan hamba dari tiada, menjadi ada, Kemudian Engkau kembalikan hamba kepadaMu …

 

Ya Allah, Kehidupan hamba berjalan dan berputar sesuai dengan kehendakmu.

 

Ya Allah, Hari ini telah sampai usia hamba pada kehendakmu, jadikanlah hamba menjadi khusuk dan tawadluk dalam menerima hikmah dan berkahmu, bertambah usia dalam hitungan hamba, berkurang pula usia hamba dalam hitunganmu …